3 Aplikasi Android Emulator Terbaik Untuk Komputer

By | February 11, 2015

3 Android Emulator Terbaik Untuk Komputer – Dengan menggunakan aplikasi android emulator kita akan dengan mudah untuk menginstal aplikasi – aplikasi android seperti WhatApps, WeChat, BBM dll. atau menginstal game – game android kesukaan di komputer atau laptop.

Namun sebelum anda menginstal emulator android ini harus memeriksa dulu apakah laptop atau pc adna spesifikasinya sudah mendukung untuk menjalankan emulator android ini, karena jika Pc atau laptop tidak memenuhi standar spesifikasinya maka biasanya laptop, pc akan hank / lag ketika menjalankan emulaor android ini. Setidaknya untuk bisa menjalankan emulor android ini laptop atau anda pc harus mempunyai Ram minimal sebesar 2 GB, VGA 512 MB serta prosesor di atas 1.6GHz .

Jika laptop atau pc anda sudah memenuhi spesifikasi diatas maka anda bisa menginstall emulator android. berikut emulator android terbaik yang bisa anda gunakan dan di install pada laptop maupun Pc.

3 Android Emulator Terbaik Untuk Komputer

1. Bluestacks

bluestacks
Bluestacks merupakan salah satu emulator yang paling banyak digunakan saat ini. namun untuk menginstal emulator ini di butuhkan spesifikasi komputer atau laptop yang tinggi minimal RAM 2GB ,VGA minimal 512MB, bluestacks sudah tersedia untuk OS windows 8/7/visata/Xp dan juga MaC OS.
2. Youwave
youwave
Youwave merupakan android emulator premium dengan harga yang cukup murah, hanya $14.99 untuk basic dan $ 19.99 untuk yang home. fungsi dan kegunaan tidak jauh beda dengan android emulator lainya, yaitu memudahkan pemakai untuk mencari dan menginstal aplikasi android kesukaan di laptop atau komputer jika tertarik anda bisa mencoban versi trialnya selama 10 hari. http://youwave.com/download/
3. GenyMotion
Genymotion
Genymotion termasuk emulator android yang paling populer, genymotion memiliki fitur yang cukup lengkap, serta memiliki kineja yang stabil dan ringan, genymotion terdapat dua versi yakni berbayar dan gratis. untuk melihat fitur-fiturnya secara lengkap silakan kunjungi situs resminya di http://www.genymotion.com/features
 
Demikian 3 Android Emulator Terbaik Untuk Komputer, silahkan jika anda tertarik untuk menggunakan emulator android bisa mencobanya satu persatu, pilih yang menurut anda paling baik.