Category Archives: Health

HAK DAN KEWAJIBAN PEMEGANG POLIS ASURANSI

Sebagai orang yang ikut serta dalam jaminan asuransi, Anda akan diberikan kertas berisikan beberapa aturan hak dan kewajiban yang diberikan. Kertas ini dinamakan polis, di dalam polis ini dibahas jaminan apa saja yang Anda terima dan berapa jumlah premi yang harus dibayarkan setiap bulannya. Di dalam polis ini Anda juga bisa memantau berapa total jaminan yang Anda dapatkan… Read More »

Cara Menggosok Gigi yang Baik dan Benar

Menggosok gigi merupakan salah satu rutinitas yang dilakukan untuk mejaga kebersihan serta kesehatan gigi dan mulut. Bukan hanya membuat gigi bersih dan juga berguna untuk menghilangkan bau mulut, menggosok gigi dengan cara yang baik dan benar juga dapat mengurangi risiko terjadinya penyakit pada gusi, bisa mencegah kerusakan gigi, serta mengurangi resiko terkena gigi sensitif. Untuk tetap menjaga kesehatan… Read More »

Tips Untuk Menjaga Kesehatan Otot

Masalah otot sering kali disepelekan, padahal badan suka pegal-pegal yang menandakan ada masalah pada otot yang dapat berakibat pada daya tahan tubuh mudah kelelahan dan sakit. Manusia menggunakan otot-ototnya sejak bangun hingga kembali tidur lagi. Memiliki otot tubuh yang sehat serta kuat membuat Anda bebas bergerak dan juga menikmati berbagai aktivitas dengan leluasa. Supaya Anda terhindari dari berbagai… Read More »

Tips Menjaga Kesehatan Jantung Sejak Dini

Penyakit jantung memang menjadi salah satu penyebab utama kematian. Meskipun penyakit jantung koroner paling banyak terjadi pada kelompok umur 65 tahun ke atas, namun bukan berarti kita lengah menjaga kesehatan. Karena itu, Moms juga perlu mencari tahu bagaimana cara menjaga kesehatan jantung. Mengutip Heart, mencegah penyakit jantung (dan semua penyakit kardiovaskular) berarti membuat pilihan cerdas yang akan memberikan hasil… Read More »

7 Cara Menanamkan Kebiasaan Makan yang Baik untuk Anak

Menanamkan pola makan yang baik sangatlah penting bagi perkembangan anak. Selain karena kebutuhan nutrisi yang optimal, menanamkan pola makan yang sehat akan berpengaruh sampai usia dewasa. Bila anak terbiasa makan junk food, saat dewasa nanti ia akan memiliki kecenderungan melakukan hal yang sama. Bahkan pada beberapa kasus, anak mengalami obesitas. Selain itu, pola makan yang sehat ini juga… Read More »